De Sultan

Rasakan pengalaman berkendara revolusioner bersama De Sultan, motor listrik yang menggabungkan performa tinggi, desain premium, dan teknologi canggih. Dengan kapasitas baterai 72V/30Ah tipe Lithium-Ion, motor ini mampu menempuh jarak hingga 70 km dalam satu pengisian penuh, didukung fitur swap baterai hanya dalam 9 detik untuk mobilitas tanpa batas. Nikmati kecepatan hingga 75 km/jam dengan tiga mode berkendara—Eco, Normal, dan Sport—yang dirancang sesuai kebutuhan perjalanan Anda. Desain retro futuristiknya dilengkapi lampu LED utama, ekstra kompartemen, serta fitur keselamatan seperti sistem pengereman CBS dan anti maling, memastikan kenyamanan dan keamanan di setiap perjalanan. De Sultan adalah pilihan cerdas untuk Anda yang peduli lingkungan tanpa mengorbankan gaya hidup modern.

Highlight

Estimasi Jarak

70

km

Kecepatan Max

75

km/h

Daya Listrik

2500

Watt

Spesifikasi

  1. Kapasitas Baterai: 72V/30Ah tipe Lithium-Ion
  2. Jarak Tempuh Maksimum: Estimasi 70 Km per pengisian penuh
  3. Kecepatan: 75 Km/jam
  4. Swap Baterai: 9 detik
  5. Waktu Pengisian: 0-100% dalam waktu 2,5jam - 3 jam ( fast charging mode ) dan 3,5 jam - 6 jam ( normal charging mode )
  6. Daya Maksimal: 2500 watt
  7. Tenaga: Teleskopik (Depan), Dual Shock (Belakang)
  8. Sistem Pengereman: CBS dengan Disc Brake Depan & Belakang
  9. Penggerak: DC Brushless
  10. Garansi Baterai SEUMUR HIDUP
  11. 3 mode kecapatan: Eco ( maksimum speed 40km/jam ), Normal ( maksimum speed 50km/jam ) , Sport ( maksimum speed 60km/jam )
  12. Extra Kompartemen & menggunakan LED lampu utama
  13. Di dukung lebih dari 100 Titik Swap Station di Bali

Keunggulan

  1. Zero Emissions: Bebas emisi karbon, ramah lingkungan.
  2. Advanced Battery Technology: Battery dengan sistem Swap, Efisiensi tinggi dan daya tahan lama.
  3. Luxury Eksterior: Fitur baru didesain untuk tampil kekinian.
  4. Safety First: dilengkapi dengan fitur sistem keselamatan terbaru, termasuk fitur anti maling.
  5. Eco Mode: Pilihan mode berkendaraan yang lebih efisien untuk jarak tempuh yang lebih jauh.

Miliki unit Smoot De Sultan

Tidak perlu lelah antre di SPBU lagi. Cukup buka, tarik dan ganti, kamu siap melaju menjelajahi kota kembali. Hubungi dealer terdekat Smoot segera!

Rp 26.900.000

Contact Us